karya literasi


 mobil ini adalah mobil GTR-R34 mobil ini adalah mobil yang aku impikan karena memiliki desain yang keren, mobil ini menggunakan mesin RB26DETT dengan kapasitas 2.600 cc dan 6 silinder. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga 280 hp dan torsi 368 Nm dan memiliki kecepatan maksimal 112 mph (180 km/jam) . Generasi kelima (1999–2002) Model GF-BNR34 ( R34 ) Skyline GT-R, GT-R V·Spec dan GT-R V·Spec N1 diperkenalkan pada bulan Januari 1999. R34 GT-R lebih pendek (dari depan ke belakang), dan overhang depan diperkecil dibandingkan pendahulunya.
Nissan Skyline GT-R R34 adalah mobil sport legendaris yang memiliki beberapa fakta menarik, Performa: Mobil ini mampu melaju dari 0–100 km/jam dalam waktu 4,6 detik, Nama: Mobil ini dikenal dengan julukan "Godzilla" dalam budaya mobil, Serial Fast and Furious: Mobil ini digunakan oleh Brian O'Connor dalam serial Fast and Furious. 
 
Harga: Mobil ini dibanderol dengan harga di bawah $100,000 atau setara dengan Rp 1,5 miliar. Varian langka-nya bisa mencapai Rp 4,5 miliar, Nissan Skyline GT-R R34 merupakan mobil sport Jepang yang diproduksi dari tahun 1998 hingga 2002. Mobil ini merupakan bagian dari generasi Skyline yang paling diminati dan dianggap sebagai legenda di dunia otomotif.

Komentar